List Nama - Nama Kota dan Prefektur di Jepang (都道府県) | Belajar Bahasa Jepang Bersama List Nama - Nama Kota dan Prefektur di Jepang (都道府県) | Belajar Bahasa Jepang Bersama

List Nama - Nama Kota dan Prefektur di Jepang (都道府県)

Negara Jepang terdiri dari satu metropoli yaitu 東京(tokyo), satu sirkuit yaitu 北海道(hokkaido), dan dua kota besar yaitu 大阪(osaka) dan 京都(kyoto) dan 43 Prefektur. dan disebut 都道府県(todoufuken) dalam bahasa Jepang. itulah prefektur di Jepang yang dikutip dari wikipedia.com^^. dan mau tau kota apa-apa sajakah? Dan prefektur apa saja kah? Ini dia daftar prefekturnya(=ↀωↀ=)✧ untuk nama tempat/kota/daerah agak susah ngebacanya dalam bentuk Kanji, soalnya cara bacanya biasanya beda-beda dari cara baca , jujur sampai saat ini saya sering kesulitan dalam membaca nama tempat/kota/prefektur di Jepangv(≧∇≦)v. jadi menurut saya cukup penting juga menghafal nama kota dan prefektur di Jepang untuk bahasa Jepang kita^^ biar nggak bingung saat ketemu kanji-kanji nama tempat di Jepang. ini dia silahkan, selamat menghafal :

Nama-nama kota dan prefektur di Jepang

Kanji Romaji
愛知 aichi
福岡 fukuoka
福島 fukushima
岐阜 gifu
群馬 gunma
広島 hiroshima
北海道 hokkaidou
茨城 ibaraki
石川 ishikawa
岩手 iwate
香川 kagawa
鹿児島 kagoshima
神奈川 kanagawa
高知 kouchi
熊本 kumamoto
京都 kyouto
三重 mie
宮城 miyagi
宮崎 miyazaki
長野 nagano
長崎 nagasaki
奈良 nara
新潟 niigata
大分 ooita
岡山 okayama
沖縄 okinawa
大阪 oosaka
佐賀 saga
埼玉 saitama
滋賀 shiga
島根 shimane
静岡 shizuoka
栃木 tochigi
徳島 tokushima
東京 toukyou
鳥取 tottori
富山 toyama
和歌山 wakayama
山形 yamagata
山口 yamaguchi
山梨 yamanashi


Itulah nama kota-kota di Jepang^^ apa sobat pernah ke salah satu kota di atas? Atau ingin berencana pergi ke salah satu kota di atas?. Buat yang nggak pernah (termasuk riizhu sendiri juga belum pernah ke Jepang) riizhu doain semoga keinginannya berangkat ke Jepang bisa kesampaian ya^^, amiin, yang lain bilang amiin juga ya XD.
Baca Juga

1 komentar:

  1. Maaf mau tanya. Benarkah untuk nama kota, makna kanji yang dipakai tidak nyambung dengan kota tersebut ? Terima kasih

    BalasHapus

Pastikan menampilkan nama/username saat berkomentar, jika usernamenya "Unknown / Tidak diketahui" maka komentarnya tidak bisa ditampilkan.